February 17, 2009

Free download Mozzila Firefox 3

Banyak sekali browser yang biasa kita gunakan dalam surfing di duia maya, selain internet explorer milik Microsoft, banyak sekali para pecandu internet di tanah air yang menggunakan browser firefox, ga tau juga ya alasan mereka lebih suka menggunakan browser yang satu ini, mungkin karena kebiasaan atau karena fitur-fitur pendukung browser
Indonesia ternyata menjadi salah satu pangsa pasar pengguna Firefox yang turut diperhitungkan. Ketika user di Tanah Air masih banyak yang belum hijrah ke Firefox 3, Mozilla cukup pusing dibuatnya.

Dijelaskan Gen Kanai, Asia Business Development Director Mozilla Corporation, lebih dari 30 persen pengguna browser 'rubah api' di Indonesia masih menggunakan versi lama, yakni Firefox 2.
Hal itu, lanjut Gen, membuat ia dan timnya harus bersusah payah untuk menghimbau dan mendorong user di Indonesia untuk segera meng-upgrade browsernya menjadi Firefox 3.

"Sebab dengan Firefox 3, user akan mendapatkan kecepatan browsing yang lebih baik, filter baru untuk program jahat serta keuntungan lainnya,
Selain itu, imbuh Gen, Mozilla juga telah menghentikan dukungan sekuriti update untuk Firefox 2. Dengan kata lain, jika suatu saat ada penjahat cyber yang mengincar Firefox 2, maka Mozilla tak akan memberikan tambalannya

Gen pun berharap pengguna Firefox di Indonesia segera 'hijrah' ke Firefox 3. Browser yang diklaim telah memiliki sekitar 15 ribu perbaikan ini pun sudah disiapkan untuk didownload gratis dengan tuntunan bahasa Indonesia.

Kalo pengen download firefox 3 disini

Berita ini dikutip dari detik.net

Related Posts

Free download Mozzila Firefox 3
4/ 5
Oleh

11 komentar

Anonymous
February 17, 2009 at 9:30 AM delete

pertamaxxxxxxxxxxx wekekekekek lgs ke tkp

Reply
avatar
Anonymous
February 17, 2009 at 11:02 AM delete

mantaps.. ke TKP ya gan

Reply
avatar
Anonymous
February 17, 2009 at 12:36 PM delete

mantap neh lagsung deh tak cobain

Reply
avatar
Anonymous
February 17, 2009 at 3:48 PM delete

maksih infonya bro

Reply
avatar
Anonymous
February 17, 2009 at 6:56 PM delete

emang bener mas. Pake firefox 3 lebih kenceng dari firefox 2.. dan juga lebih aman

Reply
avatar
February 18, 2009 at 9:18 AM delete

@ Musro : langsung aja Bro
@ Debrian : hayuu
@arie : ok deh
@ kaka : sama-sama bro
@paman gober Ikut Prmilu : iya mas
@ tony : sipsss

Reply
avatar
Anonymous
February 18, 2009 at 3:24 PM delete

udah coba gooogle chrome blm ? kayaknya lebih cepet nich.

Reply
avatar
February 18, 2009 at 3:33 PM delete

@rafif : udah mas kalo aku masih suka ama IE, ga tau juga kenapa, mungkin karena udah terbiasa sejak pertama kenal internet buka pertama kali pake ie, heee jadi pake yang lain kurang suka

Reply
avatar
Anonymous
February 18, 2009 at 10:43 PM delete

info bagus, thank u

Reply
avatar